Oplus_131072

Tual, LiputanNusa.id- Penjabat Walikota Tual Affandy Hasanusi didampingi Penjabat Sekretaris Daerah Kota Tual, Fahry Rahayaan dan Kepala Badan BKPSDM membuka Pelaksanaan Tes CPNSD Kota Tual Tahun 2024 di Lantai dua Gedung Cat Diskominfo dan Dispora Kota Tual.

Dalam arahannya, Penjabat Walikota Tual memberikan motivasi dan semangat kepada para peserta tes serta berharap memperoleh hasil terbaik dan semua formasi dapat terisi dengan penuh.

Pelaksanaan tes yang berlangsung tertib dan aman ini, diawali dengan 100 peserta pertama dari totalĀ  keseluruhan pelamar sebanyak 2.205 orang peserta.

Untuk ketahuan bahwa jatah formasi CPNSD Kota Tual tahun ini, sebanyak 451 jatah dan rencananya tes ini akan dilangsungkan selama 6 hari yang dimulai dari hari Selasa 5 November 2024 hingga selesai.(Sumber : Rilis Pemkot Tual)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *